BENARKAH VIRUS CORONA SUDAH 'DIRAMAL' 1000 TAHUN YANG LALU?
Sunday, March 22, 2020
Add Comment
Beredar di grup2 WA bahwa virus Corona dg segala dampaknya spt moratorium haji dan umroh, ambruknya ekonomi telah ditulis oleh seorang ulama arif billah Syaikh Ibrahim Sakweqie (w. 462H) kurang lebih 1000 tahun yang lalu. Disebut beliau menuliskannya dlm kitab berjudul Akhbar az Zaman hal. 365.
Al faqiir lacak kitab dimaksud dengan bantuan Mbah google. Ternyata menemukan kitab dengan judul tersebut.
Namun ternyata nama pengarang, tahun hidup pengarang, dan jumlah halamannya berbeda. Pengarangnya adalah seorang ahli sejarah yang bernama Syaikh Abu Hasan Ali bin Husain bin Ali al Mas'udi, beliau wafat tahun 346 H dan jumlah halaman kitabnya hanya 281 halaman.
Kesimpulannya al faqiir: artikel yang beredar tsb blm bisa bisa al faqiir buktikan kebenarannya. Wallahu ta'ala a'lam bi ash showab
Smg bermanfaat. Smg musibah ini segera diangkat. aamiin
Alalak, 25 Rajab 1441 H/20 Maret 2020
Wahyudi Ibnu Yusuf
0 Response to "BENARKAH VIRUS CORONA SUDAH 'DIRAMAL' 1000 TAHUN YANG LALU?"
Post a Comment